INVESTIGASINEWS.CO
ROHIL. Perduli lingkungan, Komando Rayon Militer (Koramil) 01/Bangko bersama Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Riau (BEM-UR) melalukan penanaman 1000 pohon mangruve.
Hal ini dikatakan Komandan Distrik Militer (Dandim) 0321/Rohil, Letkol Inf Didik Efendi SIP, kepada wartawan melalui Pasi Intel Kodim Kapten Inf Rosman Sembiring, Sabtu 7 April 2018, sekitar pukul 10.00 WIB.
Jelas Rosman lagi, karya bakti tersebut merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap lingkungan dengan mengusung tema yakni restorasi dan rehabilitasi penanaman pohon mangruve di sepanjang sungai Sinaboi, Kepenghuluan Sinaboi, Kecamatan Sinaboi, Kabupaten Rokan Hilir.
"Ini terlaksana atas kerjasama Koramil 01/Bangko bersama Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Riau dan masyarakat," sebut Rosman Sembiring.
Dalam kegiatan penanaman 1000 pohon mangruve tersebut turut hadir Komandan Kodim 0321/Rohil Letkol Inf Didik Efendi SIP di wakili oleh Danramil 01/Bangko, Mayor Inf Edi Yanto, Camat Sinaboi Tengku Hasyim, Datuk Penghulu Sinaboi Basri, Presiden BEM UR, Rinaldi dan masyarakat setempat.
Rosman Sembiring menambahkan, kegiatan ini dilakukan guna mengatasi semakin menipisnya sumber pohon mangrove yang ada di pinggir sungai.***wis
Most Popular
-
Foto: Penambang Emas di Desa Balayo Gotong Royong Tutup Lubang Bekas Galian. INVESTIGASINEWS.CO Pohuwato – Penambang emas di ...
-
Foto: Kapolres Pohuwato AKBP Winarno Pimpin Sertijab Pejabat Polres. INVESTIGASINEWS.CO Gorontalo – Kapolres Pohuwato, AKBP Wi...
-
Foto: Irving Kahar Arifin Sambangi Wilayah PSU Siak, Tekankan Pemilu Jujur dan Adil. INVESTIGASINEWS.CO SIAK – Pemungutan Suara Ulang (PSU...
-
Foto: Polsek Tualang Pantau Harga Sembako, Pastikan Stok Aman dan Stabil INVESTIGASINEWS.CO Perawang – Unit Intelk...
-
Foto: Mafia BBM Bersubsidi Bebas Beroperasi, LSM AMTI Desak Polda Sulut Bertindak. INVESTIGASINEWS.CO Manado – LSM Aliansi Ma...
-
Keterangan Foto: Ruas Jalinsum Medan - Aceh, tepatnya di KM 74,5 persis di Simpang Kolam Lingkungan IV Kelurahan Pekan Gebang, K...
-
Foto: Penambang dan Karang Taruna Pohuwato Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim. INVESTIGASINEWS.CO Pohuwato – Pen...
-
Foto: Family TikTok P.S.G Gorontalo Manfaatkan Media Sosial untuk Berbagi Takjil di Bulan Ramadan. INVESTIGASINEWS.CO Gorontal...
-
Foto: Rozi Chandra Ajak Masyarakat Perkuat Ibadah dan Jaga Solidaritas untuk Keberkahan. INVESTIGASINEWS.CO Kandis – Asisten ...
-
Foto: Pak Syamsudin, 105 Tahun: Menghabiskan Usia Senja dengan Ibadah dan Kenangan. INVESTIGASINEWS.CO Siak – Pak Syamsudin (...
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional, Rutan Siak Gelar Budidaya Pisang, Budidaya Cabe Dan Panen Pepaya Bersama Warga Binaan
Foto: Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional, Rutan Siak Gelar Budidaya Pisang, Budidaya Cabe Dan Panen Pepaya Bersama Warga...