INVESTIGASINEWS.CO
BANDUNG. Kamis, 08/03/2018, insiden kecelakaan Lalu Lintas (Road Traffic Accident) terjadi di Kota Bandung. Pihak PMI Kota Bandung, melalui Bapak Haryanto melaporkan kejadian kecelakaan yang masuk ke Diskar PB Kota Bandung melalui Call Center 113 via Radio Komunimasi.
Tim Diskar PB Kota Bandung, langsung melakukan koordinasi dengan pihak kepolisian dan keluarga korban.
Dilaporkan, Tim Diskar PB Wadanton 2 dan Medis PMI Kota Bandung langsung menurunkan; 2 unit penyelamat dan 2 unit medis PMI Ambulance.
Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kota Bandung, Haryanto, menyampaikan, "Petugas melakukan penanganan medis awal oleh tim penyelamat dan PMI yang segera melakukan pengevakuasian terhadap korban dan segera dirujuk ke rumah sakit terdekat", ujar Haryanto kepada wartawan INVESTIGASINEWS.CO
Haryanto melanjutkan, "Evakuasi dilakukan dari bawah aliran anak sungai citepus dengan menggunakan peralatan; Tandu Basket,Tangga, Kendrick Extrication Device (KED), Collar Neck, Medical Kit dan Kern Mantel, Penanganan berlangsung selama +/-35mnit mulai pukul 04:25 WIB sampai dengan pukul 04:55 WIB", sambung Haryanto.
Tercatat kendaraan roda empat jenis minibus (Grand Livina) dengan nopol D 1857 MA memakan satu orang korban laki-laki berusia 32tahun yang mengalami luka lecet didahi, luka robek pada bagian telinga kanan, luka sayat lengan kanan dan diduga mengalami cidera tulang belakang.***nur
Most Popular
-
Foto; Ribuan Warga Hadiri Tausiyah Ustaz Das’ad Latif Sambut HUT ke-276 Langkat. INVESTIGASINEWS.CO Langkat — Ribuan masyaraka...
-
Foto; DPRD Langkat Gelar Paripurna HUT ke-276, Bupati Syah Afandin Ajak Perkuat Kebersamaan. INVESTIGASINEWS.CO Langkat — Dewa...
-
Foto: Tongkat Komando Polres Siak Beralih, Dipimpin AKBP Sepuh Ade Irsyam Siregar. INVESTIGASINEWS.CO Siak — Pemerintah Kabupa...
-
Foto: Laga Sengit Warnai Open Turnamen Sepak Bola Kampung Bungaraya, IPKM Tumbangkan 89 FC Lewat Adu Penalti. INVESTIGASINEWS.C...
-
Foto: PLN Menagih, Lampu Jalan Menahan Napas: Siak Terancam Gelap Jika Tagihan Tak Dibayar. INVESTIGASINEWS.CO Siak — PT PLN (P...
-
Foto: BKM Masjid Jamik Nasrullah Salurkan Bantuan Kemanusiaan ke Korban Banjir di Aceh Tamiang. INVESTIGASINEWS.CO Langkat — B...
-
Foto: Pisah Sambut Kapolsek Secanggang Berlangsung Khidmat, AKP Pamilu Hutagaol Resmi Gantikan AKP Rinaldi Simamora. INVESTIGASI...
-
Foto: OMK Lingkungan Ndungga I Bangkitkan Kembali Semangat Hidup Menggereja. INVESTIGASINEWS.CO Orang Muda Katolik (OMK) Lingkun...
-
Foto: Pemkab Langkat Ziarah ke Makam Raja Wan Sopan Sambut Hari Jadi ke-276. INVESTIGASINEWS.CO Langkat, Sumut — Pemerintah Kab...
-
Foto; Mahasiswa HIPMMATIM Ende Kawal Janji Pembangunan Jalan di Desa Golo Wuas. INVESTIGASINEWS.CO Manggarai Timur — Himpunan P...
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Makan Bergizi Gratis Berujung “Bonus Diare”, DPRD Siak Desak SPPG Kandis Ditutup dan Disanksi Tegas
Foto: Makan Bergizi Gratis Berujung “Bonus Diare”, DPRD Siak Desak SPPG Kandis Ditutup dan Disanksi Tegas (Gambar Illustration)....
Komentar