INVESTIGASINEWS.CO
SIAK-KANDIS. Seratusan calon anggota Pramuka Penegak Gudep SMP Negeri 3 Kampung Samsam mengikuti Perkemahan Jum'ad Sabtu Minggu (Perjusami) Jum'ad hingga Minggu (16 - 18/02/2018). Perjusami tersebut dibuka Kakak Kamabiran 08 Kandis, Irwan Kurniawan S Sos dipandu pembina gudep 08.043/08.044, Reni Liza SPd, unsur guru dan dihadiri tokoh masyarakat juga undangan lainnya.
Kakak Kamabiran dalam arahannya dihadapan peserta acara yang diharapkan dapat meningkatkan kreativitas siswa yang terbagi kepramukaan sehingga akan terbentuk karakter generasi muda bangsa serta lebih disiplin dan cinta tanah air.
"Dengan kegiatan perjusami ini bisa menjadi wahana untuk mendidik siswa, agar lebih baik dan wadah untuk membangun karakter," ungkapnya.
Kakak pembina Gudep 08.043/08.044 menyebutkan bahwa Perjusami sudah mengisi beragam kegiatan. Seperti heking, outbond dan materi pembekalan untuk calon anggota penegak.
"Selain beragam kegiatan acara juga akan dimeriahkan dengan api unggun yang merupakan acara puncak dari kegiatan Perjusami. Masing-masing kelompok peserta tampil dengan aksinya, seperti puisi dan menyanyi," ungkapnya.
Dengan adanya kegiatan ini, senada dengan Kakak Kamabiran, Irwan Kurniawan S Sos, Pembina Gudep 043/044, Reni Liza berharap muncul kader-kader baru dari siswa yang memiliki keterampilan, sehingga kedepannya Pramuka SMP Negeri 3 Kampung Samsam menjadi contoh dari gudep lainnya di wilayah Kecamatan Kandis yang rutin diselenggarakan kegiatan kepramukaan.***pen
Most Popular
-
Foto: Polemik Pjs Bupati Siak dan Bawaslu Terkait Baliho, Banner dan Reklame Cawabup Siak Nomor Urut 3. INVESTIGASINEWS.CO SIAK ...
-
Foto: Ketua Organisasi FKUB H.M Winto Resmi Dikukuhkan Calon Bupati Nomor Urut 3 Alfedri Menjadi Tim Sukses. INVESTIGASINEWS.CO...
-
Foto: OSIS SMA Negeri 1 Wampu, Sukses Menggelar Acara Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW. INVESTIGASINEWS.CO Langkat, (Su...
-
Foto: HIPMMATIM Ende Angkat Bicara, Stop Politik Uang dan Netralisasi ASN Ancaman Pilkada Manggarai Timur. INVESTIGASINEWS.CO E...
-
Foto: Warga Pondok AIP Tualang Cocok dengan Irving, Baharuddin: "Orangnya Apa Adanya". INVESTIGASINEWS.CO SIAK - Warga...
-
Foto: Wakaf Pembangunan Kelas Tahfidz Cahaya Al-Qur'an INVESTIGASINEWS.CO Assalaamu'alaikum Bapak, Ibu, Sdr/i seluruh ta...
-
Foto: Pengumpulan Dana Sekolah, Sudah Menjadi Tradisi. INVESTIGASINEWS.CO Lema, Manggarai Timur - Acara pengumpulan dana untuk a...
-
Foto: Keberkahan Dalam Hidup. INVESTIGASINEWS.CO NASIONAL - Anugerah yang diberikan oleh Tuhan yang memberikan ketenangan, kepu...
-
Foto: Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Bupati Sukiman Bertindak sebagai Inspektur Upacara. INVESTIGASINEWS.CO Rohul - Pemerinta...
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Camat dan Kapolsek Serta KB FKPPI dan Rombongan Kunjungi Koramil 08 Secanggan, Berikan Surprice HUT TNI Ke-79
Foto: Camat dan Kapolsek Serta KB FKPPI dan Rombongan Kunjungi Koramil 08 Secanggan, Berikan Surprice HUT TNI Ke-79. INVESTIGAS...