INVESTIGASINEWS.CO
SIAK. Senin, 10/07/2017 pukul 07.30 wib bertempat di lapangan Apel Polres Siak dilaksanakan upacara HUT Bhayangkara ke 71 tahun 2017. Upacara dipimpin oleh Kapolres Siak AKBP Restika P Nainggolan, SIK, Komandan Upacara Ipda Iksan.
Dalam sambutannya orang nomor satu di Mapolres Siak itu mengatakan, “Kita meminta seluruh personil yang bertugas di polres Siak untuk semakin memberikan kinerja yang lebih baik sesuai dengan yang di gelorakan pak Kapolri Profesional modern dan terpercaya dalam bekerja serta melayani masyarakat,” kata Kapolres Restika.
Dalam kesempatan itu juga di berikan penghargaan kepada warga yang menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat dilingkungan masing-masing. Penghargaan kepada pemenang Pos Kamling terbaik sejajaran Polres Siak, yaitu: 1. Pos kamling suka sari RT 02 rw 04 kec. Siak kab. Siak dibawah binaan babhikamtibmas Brigadir Nofrianto. 2. Pos kamling perumahan Kopkan Indah Rt 05 rw 04 dusun pulai indah kampung perawang kec. tualang kab. Siak dibawah binaan babhikamtibmas Aipda Sumanto. 3. Pos kamling rt 16 rk 06 dusun karya makmur kampung sawit permai kec. Dayun kab. Siak dibawah binaan Bripka Aliudin , sh
Hadir dalam acara, wakil Bupati Siak, Ketua DPRD Kab.Siak, Sekda Kab.Siak, Wakapolres Siak, Seluruh Kabag Kasat, Kasi dan Kapolsek jajaran Polres Siak, Forkominda Kab. Siak, pimpinan Bank se kab. Siak, Purnawirawan Polri, tomas, toga, ketua Bayangkari cabang siak beserta pengurus, serta diikuti olh Gabungan personil Polres Siak dan Polsek jajaran, pasukan TNI, Security, Dishub, Sat Pol PP dan Senkom kab.Siak.***dd
Most Popular
-
Foto: Ketua DPP MAI Serahkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir di Aceh Tamiang. INVESTIGASINEWS.CO Aceh Tamiang — Ketua ...
-
Foto: Aliansi Mahasiswa Peduli Perawang Desak Penertiban THM Black Sweet. INVESTIGASINEWS.CO Siak — Aliansi Mahasiswa Peduli P...
-
Foto: PT Permodalan Siak Rayakan HUT ke-19, Target 2026 Dipatok Rp20 Miliar. INVESTIGASINEWS.CO Siak — PT Permodalan Kabupaten...
-
Foto: Ketua Baznas Siak Serahkan Bantuan Rp500 Juta untuk Korban Banjir Bandang Aceh Tamiang. INVESTIGASINEWS.CO Aceh Tamiang ...
-
Foto: UPT Puskesmas Hinaikiri Salurkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Bandang Aceh dan Sumatera. INVESTIGASINEWS.CO La...
-
Foto: Audiensi dengan PWI, Ketua MPR Ahmad Muzani: "Hati Saya Tetap Wartawan". INVESTIGASINEWS.CO JAKARTA - Pengurus ...
-
Foto: Laka Lantas di Citeras, Tewaskan Santri, Keluarga Korban Tempuh Keadilan Restoratif. INVESTIGASINEWS.CO Lebak, Banten — ...
-
Foto; Mahasiswa HIPMMATIM Ende Kawal Janji Pembangunan Jalan di Desa Golo Wuas. INVESTIGASINEWS.CO Manggarai Timur — Himpunan P...
-
Foto: SOTK Baru Pemkab Siak Berlaku, Wabup Syamsurizal Lantik 198 Pejabat. INVESTIGASINEWS.CO Siak — Wakil Bupati Siak Syamsuri...
-
Foto: PWI–Kemenhan Matangkan Retret 200 Wartawan di Akmil Magelang. INVESTIGASINEWS.CO JAKARTA — Persatuan Wartawan Indonesia ...
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Ribuan Warga Hadiri Tausiyah Ustaz Das’ad Latif Sambut HUT ke-276 Langkat
Foto; Ribuan Warga Hadiri Tausiyah Ustaz Das’ad Latif Sambut HUT ke-276 Langkat. INVESTIGASINEWS.CO Langkat — Ribuan masyaraka...
Komentar