INVESTIGASINEWS.CO
SIAK. Penampilan dari para Jaksa yang selama ini yang dikenal handal dalam beracara di Pengadilan, ternyata juga memiliki kemampuan dalam bermusik serta melantuntan berbagai tembang/lagu yang begitu menghibur. Hal itu terlihat, Senin 24/07/2017, dalam kemeriahkan peringatan hari Ulang Tahun Bhakti Adhyaksa ke-57, di halaman depan Kejaksaan Negeri (Kejari) Siak.
Sebelumnya, Kejari Siak menggelar berbagai perlombaan yang diikuti oleh puluhan masyarakat dan Pegawai di lingkungan Kejaksaan. Perlombaan yang digelar oleh Instansi Penegak Hukum di Kabupaten Siak itu adalah lomba gerak jalan santai, futsal, domino, serta sejumlah lomba lainnya. "Alhamdulillah, pada peringatan Hari Adhyaksa ke-57 tahun ini, kami bisa menggelar sekaligus mengikuti kegiatan perlombaan yang ditaja oleh Kejaksaan Negeri Siak," papar salah seorang Pegawai Kejaksaan.
Pada peringatan Hari Bhakti Adhyaksa tahun 2017 ini, pihak Kejaksaan Negeri Siak juga menggelar "Pasar Murah" dengan menjajakan berbagai kebutuhan Sembilan Bahan Pokok (Sembako) seperti Beras, Gula, Minyak Goreng, Telur Ayam, dan lain sebagainya. "intinya walaupun acara ini sederhana, tapi acara berjalan cukup meriah, karena ada pembagian doorprize/hadiah untuk para pemenang lomba seperti Piala, Tupperware, Kipas Angin, Kompor Gas, Dispenser, Kulkas, Televisi, serta hadiah utama berupa Satu unit Sepeda Motor. Yang dinilai bukan dari harganya, tapi dari kebersamaannya," lanjutnya.***dt
Most Popular
-
Foto: Penambang Emas di Desa Balayo Gotong Royong Tutup Lubang Bekas Galian. INVESTIGASINEWS.CO Pohuwato – Penambang emas di ...
-
Foto: Kapolres Pohuwato AKBP Winarno Pimpin Sertijab Pejabat Polres. INVESTIGASINEWS.CO Gorontalo – Kapolres Pohuwato, AKBP Wi...
-
Foto: Mafia BBM Bersubsidi Bebas Beroperasi, LSM AMTI Desak Polda Sulut Bertindak. INVESTIGASINEWS.CO Manado – LSM Aliansi Ma...
-
Foto: Irving Kahar Arifin Sambangi Wilayah PSU Siak, Tekankan Pemilu Jujur dan Adil. INVESTIGASINEWS.CO SIAK – Pemungutan Suara Ulang (PSU...
-
Foto: Polsek Tualang Pantau Harga Sembako, Pastikan Stok Aman dan Stabil INVESTIGASINEWS.CO Perawang – Unit Intelk...
-
Keterangan Foto: Ruas Jalinsum Medan - Aceh, tepatnya di KM 74,5 persis di Simpang Kolam Lingkungan IV Kelurahan Pekan Gebang, K...
-
Foto: Penambang dan Karang Taruna Pohuwato Berbagi Takjil dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim. INVESTIGASINEWS.CO Pohuwato – Pen...
-
Foto: Pak Syamsudin, 105 Tahun: Menghabiskan Usia Senja dengan Ibadah dan Kenangan. INVESTIGASINEWS.CO Siak – Pak Syamsudin (...
-
Foto: Family TikTok P.S.G Gorontalo Manfaatkan Media Sosial untuk Berbagi Takjil di Bulan Ramadan. INVESTIGASINEWS.CO Gorontal...
-
Foto: Rozi Chandra Ajak Masyarakat Perkuat Ibadah dan Jaga Solidaritas untuk Keberkahan. INVESTIGASINEWS.CO Kandis – Asisten ...
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional, Rutan Siak Gelar Budidaya Pisang, Budidaya Cabe Dan Panen Pepaya Bersama Warga Binaan
Foto: Wujudkan Program Ketahanan Pangan Nasional, Rutan Siak Gelar Budidaya Pisang, Budidaya Cabe Dan Panen Pepaya Bersama Warga...