INVESTIGASINEWS.CO
PEKANBARU. Di Pekanbaru, ada sebuah rumah yang dijadikan home industri narkoba. Rumah yang dijadikan sebagai tempat membuat narkoba jenis pil ekstasi itu digrebek polisi, Selasa 11/07/2017 sekitar pukul 00.30 WIB di Jalan Arjuna, Kelurahan Labu Baruh Timur, Kecamatan Payung Sekaki.
Wakapolresta Pekanbaru AKBP Edy Sumardi Priadinata mengatakan, dari penggerebekan itu petugas mengamankan pria inisial ITK 46th. Polisi juga menemukan barang bukti 36 butir pil ekstasi siap cetak, 1 set alat pres cetak, 1 buah mangkok keramik dan alu warna putih berisikan serbuk bahan campuran pil ekstasi. "Selain itu ada juga1 buah piring berisikan serbuk campuran pil ekstasi, 1 buah nampak alumni berisikan campuran bahan ekstasi, 1 buah sendok stainles stel, 1 bungkus tepung Tapioka," ujar Edy, Rabu 12/07/2017.
Dari rumah tersebut, turut pula ditemukan bahan lain untuk membuat ekstasi berupa 1 bungkus serbuk tepung, 1 bungkus serbuk tepung, 1 saringan teh, 1 botol Alkohol 70 persen, 2 botol pewarna makanan, 1 botol cairan bening, 1 timbangan digital, 2 set alat hisap bong, 1 paket sedang dan 2 paket kecil sabu sisa pakai untuk campuran ekstasi, 1 kaleng cat Autolux dan 1 Hp Samsung. "Saat ini tersangka dan puluhan barang bukti sudah diamankan ke Mapolresta Pekanbaru untuk pengembangan penyidikan," tambah Edy.
Penggerebekan ini berhasil dilakukan saat polisi mendapat informasi bahwa ada indikasi pembuatan narkoba jenis pil ekstasi di rumah itu. selanjutnya polisi langsung datang untuk melakukan penyelidikan. "Setelah informasi yang didapat akurat, langsung dilakukan penggerebekan. Petugas menemukan puluhan barang bukti pembuat narkoba jenis ekstasi," pungkas Edy.***kbr.s
Most Popular
-
Foto: Bulan Cinta Laut, Bupati Lembata Pungut Sampah di Pantai. INVESTIGASINEWS.CO LEMBATA – Bupati Lembata, Kanis Tuaq , kem...
-
Foto: INAKOR Desak KPK Telusuri Dugaan Pungli Revitalisasi 17 Sekolah di Minut. INVESTIGASINEWS.CO MANADO — Perkumpulan Lemba...
-
Investigasinews.co Manado – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Manado kembali menunjukkan komitmennya dalam membera...
-
Foto: Dinas Perhubungan Labuhanbatu Komit Beri Rasa Aman bagi Pengguna Jalan. INVESTIGASINEWS.CO LABUHANBATU – Dinas Perhubun...
-
Foto: Pemkab Lebak Gelar Rakor Pengelolaan Informasi Publik, Dorong Transparansi Pemerintahan. INVESTIGASINEWS.CO LEBAK - Se ki...
-
Foto; Pemerintah Siap Beli Produk Nelayan, Petani, dan Peternak Lokal. INVESTIGASINEWS.CO LEMBATA — Pemerintah Kabupaten Lemba...
-
Foto: Festival Lamaholo: Merajut Persaudaraan, Membangun Kesejahteraan. INVESTIGASINEWS.CO LEMBATA - agelaran Festival Lamaho...
-
Foto: Wakil Bupati Lembata Cari Solusi Atasi Krisis BBM. INVESTIGASINEWS.CO LEMBATA - M asalah bahan bakar minyak (BBM) yang t...
-
Foto: Rayuan Virtual Berujung Miliaran: Mahasiswi Kampar Peras Bos Sawit Lewat Modus VCS. INVESTIGASINEWS.CO PEKANBARU - Kasu...
-
Foto: Operasi Senyap Polres Bolmong Bongkar Distribusi Solar Ilegal. Tangki Kepala Biru Ditangkap. INVESTIGASINEWS....
Video InvestigasiNews.co
https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured
Video Terpopuler
https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf
Berita Terkini
Bupati Afni Zulkifli Lantik Lima Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama
Foto: Bupati Afni Zulkifli Lantik Lima Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama. INVESTIGASINEWS.CO SIAK — Bupati Siak Afni Zulkifli r...