Hari Ini Pasien Covid-19 di Siak Bertambah 15 Orang, Ini Rincian Nama 15 Orang Tersebut, Sementara Sembuh 4 Orang, Ini Namanya

InvesBoleh diganti atau hapus

InvesBoleh diganti atau hapus

Iklan Semua Halaman | Masukkan kode iklan di sini. Direkomendasikan iklan ukuran 970px x 250px.

HU-KRIM


Hari Ini Pasien Covid-19 di Siak Bertambah 15 Orang, Ini Rincian Nama 15 Orang Tersebut, Sementara Sembuh 4 Orang, Ini Namanya

Kamis, 13 Agustus 2020
INVESTIGASINEWS.CO 
SIAK. Kamis 13/08/2020. Jumlah pasien Covid-19 per hari ini  tambah 15, total keseluruhan hingga saat ini di Siak menjadi 167 Orang

Hal itu disampaikan oleh Sekretaris gugus tugas penanganan Covid-19 Kabupaten Siak, Budhi Yuwono.

"Di Kabupaten Siak bertambah 15 orang per hari Kamis 13/08/2020. Sehingga total kasus positif menjadi 167 orang selama pandemi mewabah. Dari 167 orang terkonfirmasi positif itu, 87 orang diantaranya sedang dirawat, 78 orang sembuh dan 2 orang meninggal. Masih ada 80 sampel lagi menunggu hasil, semuanya tersebar di beberapa kecamatan di Kabupaten Siak terutama yang kontak erat dengan positif yang telah diambil uji swap," kata Budhi.

Berikut nama 15 orang penambahan pasien baru tersebut yakni:

1. Pasien ke-153 terkonfirmasi positif Covid-19 adalah Tn. RAD (20) warga Kecamatan Tualang. Saat ini diisolasi dan dirawat di rumah sakit Eka Hospital Pekanbaru. Tn. RAD belum diketahui kontak erat nya.

2. Pasien ke-154 adalah Tn. P (50) warga Kecamatan Lubuk Dalam. Saat ini diisolasi dan dirawat di RSUD Siak. Tn. P merupakan kontak erat dari pasien ke-148 Tn. FS (20).

3. Pasien ke-155 adalah An. CGE (15) warga Kecamatan Tualang. An. CGE kontak erat dari pasien ke-83 Tn. AJ (52).

4. Pasien ke-156 adalah Tn. DI (25) warga Kecamatan Tualang. Tn. DI kontak erat dari pasien ke-128 Ny. MY (25). 

5. Pasien ke-157 adalah Tn. DR (36) warga Kecamatan Tualang. Tn. DR merupakan klaster tenaga kesehatan yang kontak erat dengan pasien ke-123 Ny. BD (53). 

6. Pasien ke-158 adalah Ny. M (75) warga Kecamatan Tualang. Ny. M merupakan kontak erat dari pasien ke-99 Ny. N (45).

7. Pasien ke-159 adalah An. NYP (12) warga Kecamatan Tualang. An. NYP merupakan kontak erat dari pasien ke-139 Tn. Y (49).

8. Pasien ke-160 adalah Ny. P (28) warga Kecamatan Tualang. Ny. P merupakan kontak erat dari pasien ke-123 Ny. BD (53).

9. Pasien ke-161 adalah Tn. RASD (26) warga Kecamatan Tualang. Tn. RASD merupakan kontak erat dari pasien ke-135 Ny. E (53).

10. Pasien ke-162 adalah Nn. RASR (17) warga Kecamatan Tualang. Nn. RASD merupakan kontak erat dari pasien ke-135 Ny. E (53).

11. Pasien ke-163 adalah Ny. S (29) warga Kecamatan Tualang. Ny. S merupakan kontak erat dari pasien ke-99 Ny. N (45).

12. Pasien ke-164 adalah Ny. S (50) warga Kecamatan Tualang. Ny. S merupakan kontak erat dari pasien ke-83 Tn. AJ (52).

13. Pasien ke-165 adalah Ny. S (47) warga Kecamatan Tualang. Ny. S merupakan kontak erat dari Tn. MUK. 

14. Pasien ke-166 adalah Ny. DM (31) warga Kecamatan Tualang yang berdomisili di Kecamatan Dayun. Ny. DM merupakan kontak erat dari Tn. Z. 

15. Pasien ke-167 adalah Tn. S (42) warga Kecamatan Tualang yang berdomisili di Kecamatan Dayun. Tn. S merupakan kontak erat dari Tn. Z.

Baca juga:
https://www.investigasinews.co/2020/08/hari-ini-empat-pasien-covid-19-di-siak.html

"Selalu memakai masker, rajin mencuci tangan, hindari kerumunan serta menjaga pola hidup sehat", tutup Budhi.

Sebelumnya media nasional INVESTIGASINEWS.CO juga beritakan per Kamis 13/08/2020, Tim Gugus Tugas Covid-19 Kabupaten Siak mengumumkan ada 4 orang pasien penambahan yang sembuh.

Berikut nama empat pasien Covid-19 yang sembuh:

1. Pasien ke-109 Ny. BE (47) dirawat dari RSUD Tengku Rafian Siak. 

2. Pasien ke-148 Tn. FS (20) dirawat di RSUD Tengku Rafian Siak.

3. Pasien ke-73 An. TAA (6) dirawat di RSUD Tengku Rafian Siak. 

4. Pasien ke-72 Tn. JS (42) dirawat di Asrama Haji Siak.***komar.w.d

Most Popular

Video InvestigasiNews.co

https://www.youtube.com/@investigasinewsredaksi/featured

Video Terpopuler

https://www.youtube.com/@DwiPurwanto-kd4uf

Berita Terkini

Wabup Siak Husni Merza, Lepas Kalifah Ikuti 9 Cabang Lomba MTQ Riau di Dumai

Foto: Wabup Siak Husni Merza, Lepas Kalifah Ikuti 9 Cabang Lomba MTQ Riau di Dumai.  INVESTIGASINEWS.CO SIAK - Setelah melaksana...